Berlibur ke 3 Negara di Asia Tenggara
Kali ini saya dan keluarga saya mendapat kesempatan untuk berlibur ke 3 Negara (Singapura, Thailand, Malaysia)
Hari pertama kami berangkat dari Soekarno Hatta International Airport ke Changi Airport, sesampainya disana kami langsung ke tempat penginapan untuk menaruh barang bawaan kami, setelah menaruh barang kami lanjut dengan jalan-jalan di Kota Singapura. Kami di Singapura hanya 2 malam saja, waktu yang kami punya tidak banyak... maka dari itu kami langsung ke merlion park, bugis street dan orchard road. Di hari kedua kami pergi ke Sentosa Island untuk bermain di Universal Studio... kira-kira hampir seharian kami habiskan di dalam Universal Studio, lalu pada sore harinya kami keliling sekitar Sentosa Island dan malam harinya kembali ke hotel untuk mempersiapkan diri untuk perjalanan ke Thailand
Pagi hari kami berangkat ke Thailand menggunakan Bus dengan memakan waktu sekitar 1 hari, maka dari itu kami bermalam di dalam bus. Sampai di Bangkok sudah pukul 8 pagi dan langsung ke hotel untuk menaruh barang, setelah itu kami langsung keliling kota Bangkok... saya lupa kemana aja pada saat itu tetapi intinya di Bangkok itu sama aja crowded nya dengan Indonesia huft dan juga panas yang terik sekali. Kami bermalam di Bangkok selama 2 malam... tidak lupa di Bangkok kami menonton pertunjukan para waria yang menari di atas panggung, ya mereka lebih cantik di banding dengan wanita asli pada umumnya. Karena itu pertama kali saya melihat waria yang cantik, saya pun takjub dengan kecantikan yang palsu itu wkwk. Hari ketiga pun tiba dan saya harus segera berangkat ke Malaysia.
Perjalanan dari Thailand ke Malaysia memakan waktu sekitar 10 jam menggunakan Bus, maka kami sampai di Kuala Lumpur sudah malam hari dan kami pun langsung beristirahat di hotel untuk melanjutkan keliling kota Kuala Lumpur esok harinya. Kami bermalam di Kuala Lumpur selama 2 malam saja. Ke esokan harinya kami langsung ke tujuan turis pada umumnya, apalagi kalau bukan Twin tower, KL tower, Dataran Merdeka dan Central Market. Hari kedua kami gunakan untuk pergi ke Batu Cave yang terkenal dengan kuil Hindunya dan Genting Highlands yang terkenal dengan judi nya... setelah itu kami kembali ke hotel dan bersiap-siap untuk hari esok pulang ke tanah air Indonesia. Berangkat dari Kuala Lumpur International Airport ke Soekarno Hatta International Airport dengan waktu selama 1 jam 55 menit.
THE END
Hari pertama kami berangkat dari Soekarno Hatta International Airport ke Changi Airport, sesampainya disana kami langsung ke tempat penginapan untuk menaruh barang bawaan kami, setelah menaruh barang kami lanjut dengan jalan-jalan di Kota Singapura. Kami di Singapura hanya 2 malam saja, waktu yang kami punya tidak banyak... maka dari itu kami langsung ke merlion park, bugis street dan orchard road. Di hari kedua kami pergi ke Sentosa Island untuk bermain di Universal Studio... kira-kira hampir seharian kami habiskan di dalam Universal Studio, lalu pada sore harinya kami keliling sekitar Sentosa Island dan malam harinya kembali ke hotel untuk mempersiapkan diri untuk perjalanan ke Thailand
Pagi hari kami berangkat ke Thailand menggunakan Bus dengan memakan waktu sekitar 1 hari, maka dari itu kami bermalam di dalam bus. Sampai di Bangkok sudah pukul 8 pagi dan langsung ke hotel untuk menaruh barang, setelah itu kami langsung keliling kota Bangkok... saya lupa kemana aja pada saat itu tetapi intinya di Bangkok itu sama aja crowded nya dengan Indonesia huft dan juga panas yang terik sekali. Kami bermalam di Bangkok selama 2 malam... tidak lupa di Bangkok kami menonton pertunjukan para waria yang menari di atas panggung, ya mereka lebih cantik di banding dengan wanita asli pada umumnya. Karena itu pertama kali saya melihat waria yang cantik, saya pun takjub dengan kecantikan yang palsu itu wkwk. Hari ketiga pun tiba dan saya harus segera berangkat ke Malaysia.
Perjalanan dari Thailand ke Malaysia memakan waktu sekitar 10 jam menggunakan Bus, maka kami sampai di Kuala Lumpur sudah malam hari dan kami pun langsung beristirahat di hotel untuk melanjutkan keliling kota Kuala Lumpur esok harinya. Kami bermalam di Kuala Lumpur selama 2 malam saja. Ke esokan harinya kami langsung ke tujuan turis pada umumnya, apalagi kalau bukan Twin tower, KL tower, Dataran Merdeka dan Central Market. Hari kedua kami gunakan untuk pergi ke Batu Cave yang terkenal dengan kuil Hindunya dan Genting Highlands yang terkenal dengan judi nya... setelah itu kami kembali ke hotel dan bersiap-siap untuk hari esok pulang ke tanah air Indonesia. Berangkat dari Kuala Lumpur International Airport ke Soekarno Hatta International Airport dengan waktu selama 1 jam 55 menit.
THE END
Comments